Kamis, 01 Agustus 2013

Cara Membuat Pesan Aktifkan Java script pada blog

1. Masuk ke rancangan edit html
2. Cari kode ]]></b:skin> dengan menekan ctrl + f
3. Copas kode css dibawah ini diatas kode ]]></b:skin>

  /*NoScript*/
#oktriganteng {z-index: 999;position:fixed;top:0;left:0;width:100%;height:100%;background-color:#fff;margin:0;padding:0;}
#oktriganteng p {margin:0;padding:0;width:100%;color:#333;position:relative;top:40%;font:bold 18px/20px arial;text-align:center;text-shadow:none;}
4. Cari kode </body>

5. Masukan  kode dibawah ini diatas kode </body>

<noscript>
<div id='oktriganteng'>
<p>
Oooops!! Mohon Aktifkan JavaScript
</p>
</div>
</noscript>

sumber:
http://tutorialbelajarblogger-iframe.blogspot.com/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar